Warga terlihat antusias menyaksikan pesawat landing di landasan Bandaran Husein Satra Negara, Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (11/01/2014). Lalu lintas pesawat di landasan bandara menjadi sarana alternatif warga sebagai hiburan, ditambah bila hari libur tiba warga kerap memenuhi kawasan tersebut.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com