Banjir bandang merendam dan memporak-porandakan ratusan rumah warga di Kota Bitung, Sulawesi Utara, Rabu (04/02/2015). Curah hujan yang sangat tinggi selama beberapa hari terakhir menjadi salah satu penyebab terjadinya banjir.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com