Ratusan warga mendatangi Kantor Pos Jalan Merdeka, Palembang, Sumatera Selatan guna mencairkan dana Program Simpanan Keluarga Sejahtera (PSKS) dari pemerintah RI melalui Kementerian Sosial, Rabu (01/04/2015). Pencairan dana sebesar 600 ribu ini dilakukan serentak di 34 Provinsi di Indonesia.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com