Petugas memeriksa tabung gas elpiji sitaan di Mapolda Metro Jaya , Jakarta, Selasa (13/11). Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya berhasil mengungkap pembuatan dan pendistribusian tabung gas elpiji tanpa izin dengan barang bukti 7680 tabung gas elpiji ukuran 3 kg, ratusan bagian tabung gas elpiji 3 kg yang belum diselesaikan, dan tabung gas ukuran 50 kg.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com