Massa yang berasal dari berbagai elemen mahasiswa dan masyarakat yang menamakan Forum Masyarakat Pribumi melakukan aksi blokir Jalan Kapten Maulana Lubis, Medan, Sumatera Utara, Jumat (10/04/2015). Mereka menuntut Pemkot Medan mengambil sikap atas pembangunan Center Poin di lokasi Masjid Al Hidayah di kawasan Jalan Madura, Medan Timur.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com