Dua orang warga kota Medan terlihat santai saat mengikuti proses donor darah di kantor Kecamatan Medan Petisah jalan Iskandar Muda Medan, Kamis (27/12). Aksi sosial donor darah tersebut merupakan bagian dari rangkaian acara HUT Harian SINDO yang ke-6. Selain itu, dilakukan juga aksi sosial sunatan massal bagi setiap anak yang kurang mampu di kota Medan.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com