Ribuan penumpang memadati peron Stasiun Kota, Jakarta, Senin (31/12). PT KAI Daops 1 Jakarta menambah jam operasional KRL Jabodetabek pada malam pergantian Tahun Baru 2013 agar warga dapat kembali ke tempat tinggalnya masing-masing setelah merayakan malam pergantian tahun di beberapa pusat hiburan di Jakarta.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com