Ribuan buruh dari sejumlah serikat pekerja berunjuk rasa di depan Kantor Wali Kota Batam, Kepulauan Riau, Senin (09/11/2015). Mereka menyatakan menolak Peraturan Pemerintah nomor 78 tahun 2015 tentang pengupahan dan penerapannya dalam penetapan UMK 2016 Kota Batam.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com