Pemudik sepeda motor membawa berbagai macam barang bawaan melintas di Jalan Raya Inspeksi Kalimalang, Jakarta Timur, Jumat (1/7/2016). Selama arus mudik Lebaran 2016, pembangunan tol Becakayu yang melintasi jalur Kalimalang dihentikan sementara. Meskipun demikian, kondisi jalan masih banyak yang mengalami kerusakan dan dapat membahayakan terutama pemudik motor yang melintas di wilayah tersebut.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com