Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo (HT) menerima kunjungan Bupati Bolaang Mongondow, Sulawesi Utara Salihi Mokodongan di kediaman kawasan Ciranjang, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Sabtu (03/12/2016). Pada kesempatan tersebut HT memberikan dukungannya kepada Salihi untuk kembali memimpin Kabupaten Bolaang Mongondow periode berikutnya. Dia berpesan kepada seluruh kader untuk merapatkan barisan dan bergerak bersama untuk mendukung Salihi.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com