Puluhan anak mengikuti pesantren kilat di Kampung Pulosari, Kota Bandung, Jawa Barat, Minggu (06/01/2017). Kegiatan edukatif bernilai Islami ini menjadi salah satu pilihan untuk mengisi liburan sekolah, karena berisi kegiatan yang bermanfaat serta rekreatif.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com