Pengunjuk rasa berusaha menerobos barikade polisi saat berlangsung simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) Pilkada serentak 2018, di Lapangan Syekh Yusuf, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Kamis (08/2/2018). Simulasi Sispamkota tersebut bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dalam mengantisipasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat dalam menghadapi Pilgub Sulsel 2018.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com