Direktur Utama Bank Bukopin Eko Rachmansyah Gindo (tengah) bersama jajaran direksi berbincang di sela jumpa pers Corporate Bussines Strategic PT Bank Bukopin Tbk 2018, di Jakarta, Senin (02/4/2018). Bank Bukopin akan melakukan right issue pada semester I tahun ini sebesar 30% dari jumlah saham beredar, dan mencari partner strategis untuk pengembangan bisnis Bank Syariah Bukopin pada semester II 2018.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com