Umat keturunan Tionghoa menggelar ritual Ceng Beng (ziarah kubur) di Bong Bunder, Jalan Mugas Timur, Semarang, Jawa Tengah, Minggu (08/4/2018). Kegiatan berupa sembahyang di makam kuno ini dimulai 10 hari sebelum dan 10 hari setelah 4 April berdasarkan kalender nasional. Ritual Ceng Beng sudah menjadi tradisi umat keturunan Tionghoa sebagai wujud bakti dan terima kasih kepada leluhur.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com