Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri didampingi pasangan Cagub Jabar nomor urut 2 Hasanuddin dan Anton Charliyan berkampanye di depan ribuan kader PDI Perjuangan, Hanura, dan Partai Bulan Bintang, di Lapangan Tegal Wangi Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Minggu (06/5/2018). Megawati hadir untuk memenangkan pasangan calon nomor urut 2 (Hasanah). Pilgub Jawa Barat tersebut akan berlangsung 28 Juni mendatang.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com