Model memeragakan koleksi busana rancangan Humbang Shibori x Purana dalam ajang Jakarta Fashion Week di Jakarta, Kamis (25/10/2018). Sebanyak 48 koleksi dengan satuan items komersil mewarnai koleksi Humbang Shibori x Purana dalam ajang kali ini. Kolaborasi Humbang Shibori x Purana kali ini juga ditambahkan dengan scarf Humbang Batiq, kolaborasi Batik Alleira dengan Rumah Kreatif Sinar Mas.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com