Petugas melakukan pendataan terhadap keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air JT-610 rute Jakarta-Pangkalpinang di Crisis Center Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Selasa (30/10/2018). Petugas menyatakan sampai saat ini masih ada 32 keluarga korban yang belum melakukan pendataan.
ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/foc.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com