Relawan Gerakan Kebajikan Pancasila meggelar aksi Pemilu Gembira Melawan Hoax di kawasan Car Free Day (CFD) Bundaran HI, Jakarta, Minggu (27/1/2019). Gerakan ini mengajak rakyat Indonesia untuk memelihara dan mewujudkan demokrasi beradab menjelang Pemilu 2019 dengan bersama-sama melawan Hoax.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com