Pengrajin menyelesaikan pembuatan peci rajut di tempat kerajinan Peci Rajut Al Barokah di Mintoragan, Wirokerten, Banguntapan, Bantul, Yogyakarta, Rabu (17/7/2013). Peci yang dijual dengan harga antara Rp10.000 hingga Rp30.000 ini mengalami peningkatan permintaan selama ramadan. Peci Rajut buatan bantul selain dipasarkan di dalam negeri juga dipasarkan hingga ke Malaysia.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com