Pekerja mempersiapkan batang pohon pinang untuk acara panjat pinang kolosal di kawasan Pantai Carnaval Ancol, Jakarta, Kamis (15/8/2019). Pengelola mempersiapkan 174 batang pohon pinang untuk memeriahkan peringatan HUT RI ke-74, serta sejumlah panggung hiburan dengan penampilan artis ternama.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com