Cawapres Partai Hanura Hary Tanoesoedibjo (HT) memaparkan visi dan misi Partai Hanura saat berorasi di depan ribuan kader dan simpatisan Partai Hanura di Lapangan Alun-alun Cibatu, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis (27/03/2014). Dalam orasi tersebut HT juga mengajak seluruh masyarakat Garut untuk mencoblos Partai Hanura karena terbukti sebagai partai yang bersih dan pro rakyat.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com