Peserta upacara pembukaan Pekan Olahraga Kota Medan 2014 mengikuti defile dan atraksi, di stadion Teladan Medan, Sumatera Utara, Selasa (09/09/2014). Porkot Medan yang diikuti oleh kontingen dari 21 kecamatan ini akan berlangsung selama seminggu hingga 16 September mendatang.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com