Petugas Pemadam Kebakaran berusaha memadamkan kobaran api yang melalap Pabrik Majun di Jalan Cijerah, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (11/09/2014). Sebanyak 17 unit mobil pemadam dari Kota Bandung, Cimahi, Kabupaten Bandung dikerahkan untuk memadamkan api. Kerugian sementara diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com