Ratusan siswa Sekolah Dasar (SD) mengikuti Deklarasi Anti Pedofilia di Gedung Mohammad Toha, Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung, Jalan Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (26/09/2014). Deklarasi anti pedofilia ini merupakan sikap gabungan masyarakat guna memerangi tindak kekerasan dan kejahatan seksual yang kerap menimpa kalangan anak-anak.
Anda punya koleksi foto jalan-jalan yang keren, liburan tak terlupakan, atau foto indah penuh makna?
Kirim foto-foto Anda untuk tampil di GALERIMU SINDOnews.com