Puspenerbal Buka Rumah Makan Gratis untuk Warga Terdampak Covid-19

Selasa, 02 Maret 2021 - 14:40 WIB
Warga mengantre di Rumah Makan Gratis di kawasan Aloha, Sidoarjo, Jawa Timur.
click to zoom
Rumah Makan Gratis Puspenerbal bagi masyarakat umum tersebut untuk membantu meringankan masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.
click to zoom
Rumah makan gratis yang didukung oleh Rumah Makan Apung Rahmawati ini menyediakan 300 porsi setiap hari. Pagi hari berupa nasi bungkus, sementara siang hari prasmanan. Sedangkan untuk minum dibuka 24 jam.
click to zoom
Rumah makan gratis ini sekaligus sebagai posko bagi para donatur yang ingin beramal baik berupa bahan makanan basah ataupun berupa rupiah.
click to zoom
Komandan Pusat Penerbangan Angkatan Laut (Puspenerbal) Laksamana Muda TNI Edwin, mengantri makanan ketika meresmikan Rumah Makan Gratis di kawasan Aloha, Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (02/3/2021).
click to zoom
Komandan Pusat Penerbangan Angkatan Laut (Puspenerbal) Laksamana Muda TNI Edwin, mengantri makanan ketika meresmikan Rumah Makan Gratis di kawasan Aloha, Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (02/3/2021). Rumah Makan Gratis Puspenerbal bagi masyarakat umum tersebut untuk membantu meringankan masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.

Rumah makan gratis yang didukung oleh Rumah Makan Apung Rahmawati ini menyediakan 300 porsi setiap hari. Pagi hari berupa nasi bungkus, sementara siang hari prasmanan. Sedangkan untuk minum dibuka 24 jam. Rumah makan gratis ini sekaligus sebagai posko bagi para donatur yang ingin beramal baik berupa bahan makanan basah ataupun berupa rupiah.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More