Pelabuhan Sunda kelapa akan Disulap Seperti Pelabuhan Bali dan Bajo

Sabtu, 15 Mei 2021 - 22:27 WIB
Libur lebaran Warga memilih mengunjungi Pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara.
click to zoom
Menteri BUMN Erick Thohir rencananya bakal mempercantik kawasan Pelabuhan Sunda Kelapa agar bisa menyandarkan kapal pesiar seperti pelabuhan Labuan Bajo atau Bali yang disandari kapal-kapal dari turis asing.
click to zoom
Menteri BUMN Erick Thohir rencananya bakal mempercantik kawasan Pelabuhan Sunda Kelapa agar bisa menyandarkan kapal pesiar seperti pelabuhan Labuan Bajo atau Bali yang disandari kapal-kapal dari turis asing.
click to zoom
Nantinya pelabuhan Sunda Kelapa akan terintegrasi dengan kota tua dan menjadikan Kota Tua-Sunda Kelapa menjadi kawasan pariwisata terpadu yang modern yang tetap mempertahankan nilai heritage dan akan mengokohkan Jakarta sebagai salah satu destinasi pariwisata paling bersejarah di Indonesia.
click to zoom
Libur lebaran Warga memilih mengunjungi Pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara. Sabtu (15/5/2021).
click to zoom
Libur lebaran Warga memilih mengunjungi Pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara. Sabtu (15/5/2021). Menteri BUMN Erick Thohir rencananya bakal mempercantik kawasan Pelabuhan Sunda Kelapa agar bisa menyandarkan kapal pesiar seperti pelabuhan Labuan Bajo atau Bali yang disandari kapal-kapal dari turis asing.

Nanti pelabuhan juga akan terintegrasi dengan kota tua. Bertujuan mewujudkan Kota Tua-Sunda Kelapa menjadi kawasan pariwisata terpadu yang modern yang tetap mempertahankan nilai heritage dan akan mengokohkan Jakarta sebagai salah satu destinasi pariwisata paling bersejarah di Indonesia.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More