Kota Wuhan Dihantam Badai Tornado, 12 Orang Tewas

Minggu, 16 Mei 2021 - 21:09 WIB
Kondisi pabrik yang sedang dibangun rusak berat setelah diterjang badai tornado di distrik Caidian, Wuhan, Provinsi Hubei, China, Sabtu (15/05/2021).
click to zoom
Badai tornado menghantam sejumlah wilayah di China pada Jumat (14/05/2021) hingga Sabtu dan mengakibatkan 12 orang meninggal dunia serta ratusan orang lainnya terluka.
click to zoom
Distrik Caidian di Wuhan, Provinsi Hubei, China yang poral-poranda akibat badai tornado.
click to zoom
Badai tornado memporak-porandakan satu wilayah yang terdiri dari dua distrik di Kota Wuhan, Provinsi Hubei dengan kecepatan angin rata-rata 23,9 meter per detik.
click to zoom
Badai tersebut merobohkan 85 rumah, 400 gedung rusak dan dua tower rata dengan tanah.
click to zoom
Kondisi pabrik yang sedang dibangun rusak berat setelah diterjang badai tornado di distrik Caidian, Wuhan, Provinsi Hubei, China, Sabtu (15/05/2021). Badai tornado menghantam sejumlah wilayah di China pada Jumat (14/05/2021) hingga Sabtu dan mengakibatkan 12 orang meninggal dunia serta ratusan orang lainnya terluka.

Badai tornado memporak-porandakan satu wilayah yang terdiri dari dua distrik di Kota Wuhan, Provinsi Hubei dengan kecepatan angin rata-rata 23,9 meter per detik. Badai tersebut merobohkan 85 rumah, 400 gedung rusak dan dua tower rata dengan tanah.

REUTERS/CNSPhoto
(bon)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More