Pameran ATM 2021 Tatap Muka Terbesar Selama Pandemi di Dubai

Senin, 17 Mei 2021 - 18:51 WIB
Pengunjung melintas di salah satu booth peserta pameran Arabian Travel Market (ATM) 2021 di Dubai Trade Centre, Dubai, Uni Emirat Arab, Senin (17/05/2021).
click to zoom
Pameran tatap muka ini merupakan yang terbesar selama pandemi Covid 19.
click to zoom
Setidaknya ada 62 negara mengikuri ajan ini diantaranya UAE, Arab Saudi, Jerman, Siprus, Mesir, Indonesia, Malaysia, Korea Selatan, Maladewa, Filipina, Thailand, Meksiko dan Amerika Serikat.
click to zoom
Pengunjung melintas di salah satu booth peserta pameran Arabian Travel Market (ATM) 2021 di Dubai Trade Centre, Dubai, Uni Emirat Arab, Senin (17/05/2021). Pameran tatap muka ini merupakan yang terbesar selama pandemi Covid 19. Ajang yang memasuki tahun ke-28 ini mengusung tema Fajar Baru untuk Industri Travel dan Tourism dengan fokus pada berita Covid19 yang berlangsung hingga Rabu (19/05/2021).

Arabian Travel Market 2021 menggelar 67 sesi konferensi dengan lebih dari 145 pembicara lokal, regional dan international serta panel penerbangan dan sesi kusus tentang hubungan Teluk-Israel.

Setidaknya ada 62 negara mengikuri ajan ini diantaranya UAE, Arab Saudi, Jerman, Siprus, Mesir, Indonesia, Malaysia, Korea Selatan, Maladewa, Filipina, Thailand, Meksiko dan Amerika Serikat.

REUTERS / Abdel Hadi Ramahi
(bon)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More