Buka Peluang Usaha, Sandiaga Uno Minta Pengrajin Perak Kotagede Manfaatkan Pasar Online dan Digital

Kamis, 20 Mei 2021 - 12:02 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menunjukkan salah satu kerajinan perak di kawasan Kota Gede Yogyakarta.
click to zoom
Dalam kunjungannya Sandiaga Uno mendorong para pengrajin dan pelaku usaha perak dapat memaksimalkan pasar online dan membuat konten digital untuk memasarkan berbagai kerajinan produk perak agar dapat dijangkau oleh seluruh Indonesia dan mancanegara.
click to zoom
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengunjungi sentra kerajinan perak Kotagede, Yogyakarta pada Kamis (20/5/2021).
click to zoom
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengunjungi sentra kerajinan perak Kotagede, Yogyakarta pada Kamis (20/5/2021). Dalam kunjungannya Sandiaga Uno mendorong para pengrajin dan pelaku usaha perak dapat memaksimalkan pasar online dan membuat konten digital untuk memasarkan berbagai kerajinan produk perak agar dapat dijangkau oleh seluruh Indonesia dan mancanegara.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More