Sangar, Marinir Tembakkan Senjata Mesin Otomatis Gatling Gun dan Sniper di Hutan Baluran

Senin, 31 Mei 2021 - 21:14 WIB
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir (Yontaifib 2 Mar) menembakkan senjata mesin otomatis Gatling Gun saat mengikuti latihan menembak di Pusat Latihan Pertempuran Korps Marinir 5 Baluran, Situbondo, Jawa Timur.
click to zoom
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir (Yontaifib 2 Mar) menembakkan senjata sniper saat mengikuti latihan menembak di Pusat Latihan Pertempuran Korps Marinir 5 Baluran, Situbondo, Jawa Timur.
click to zoom
Latihan menembak tersebut untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan serta naluri tempur para prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir, sebagai pasukan khusus TNI Angkatan Laut.
click to zoom
Sebelum latihan dimulai, Komandan Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Supriyono menekankan kepada seluruh prajurit untuk mengikuti arahan dari para pelatih dan selalu menjaga protokol kesehatan yang harus dilaksanakan agar latihan dapat berjalan dengan lancar, aman dan dapat mencapai hasil latihan yang maksimal secara efektif, efisien serta mengutamakan faktor keselamatan.
click to zoom
Sebelum latihan dimulai, Komandan Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Supriyono menekankan kepada seluruh prajurit untuk mengikuti arahan dari para pelatih dan selalu menjaga protokol kesehatan yang harus dilaksanakan agar latihan dapat berjalan dengan lancar, aman dan dapat mencapai hasil latihan yang maksimal secara efektif, efisien serta mengutamakan faktor keselamatan.
click to zoom
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir (Yontaifib 2 Mar) menembakkan senjata mesin otomatis Gatling Gun saat mengikuti latihan menembak di Pusat Latihan Pertempuran Korps Marinir 5 Baluran, Situbondo, Jawa Timur, Senin (31/5/2021).
click to zoom
Prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir (Yontaifib 2 Mar) menembakkan senjata mesin otomatis Gatling Gun saat mengikuti latihan menembak di Pusat Latihan Pertempuran Korps Marinir 5 Baluran, Situbondo, Jawa Timur, Senin (31/5/2021). Latihan menembak tersebut untuk memelihara dan meningkatkan kemampuan serta naluri tempur para prajurit Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir, sebagai pasukan khusus TNI Angkatan Laut.

Sebelum latihan dimulai, Komandan Batalyon Intai Amfibi 2 Marinir Letkol Marinir Supriyono menekankan kepada seluruh prajurit untuk mengikuti arahan dari para pelatih dan selalu menjaga protokol kesehatan yang harus dilaksanakan agar latihan dapat berjalan dengan lancar, aman dan dapat mencapai hasil latihan yang maksimal secara efektif, efisien serta mengutamakan faktor keselamatan.

SINDO/Ali Masduki/HO
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More