KPK dan Kementerian ESDM Sinergi Penguatan Antikorupsi
Kamis, 03 Juni 2021 - 16:36 WIB
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif memberikan penjelasan.
click to zoom
Program yang diselenggarakan KPK tersebut merupakan upaya pencegahan yang salah satunya diimplementasikan melalui pendidikan untuk membangun integritas bagi penyelenggara negara sehingga tidak korupsi.
click to zoom
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif (kanan) bersama Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron (kiri) memberikan keterangan usai mengikuti program Penguatan Antikorupsi Penyelenggara Negara Berintegritas (PAKU Integritas) untuk para penyelenggara negara di kantor KPK, Gedung Merah Putih, Jakarta, Kamis (3/6/2021).
click to zoom
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif (kanan) bersama Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron (kiri) memberikan keterangan usai mengikuti program Penguatan Antikorupsi Penyelenggara Negara Berintegritas (PAKU Integritas) untuk para penyelenggara negara di kantor KPK, Gedung Merah Putih, Jakarta, Kamis (3/6/2021). Program yang diselenggarakan KPK tersebut merupakan upaya pencegahan yang salah satunya diimplementasikan melalui pendidikan untuk membangun integritas bagi penyelenggara negara sehingga tidak korupsi.
(sra)