Intip Aksi Taekwondoin Korea Selatan Si Tampan Lee Dae Hoon di Olimpiade Tokyo 2020
Minggu, 01 Agustus 2021 - 15:58 WIB
Atlet Taekwondo Korea Selatan Lee Dae-Hoon saat melawan Zhao Shuai dari China di Kelas Bulu Putra 58-68kg, Makuhari Messe Hall A, Chiba, Jepang, (25/7/2020).
Lee Dae Hoon, atlet taekwondo tampan asal Korea Selatan mencuri perhatian di ajang Olimpiade Tokyo 2020.
Sejak duduk di bangku SMA, Lee Dae Hoon telah bergabung dengan tim Olimpiade. Atlet berumur 29 tahun ini memiliki tinggi badan 183 cm, sangat ideal menjadi atlet Taekwondo.
Sepanjang kariernya menjadi atlet, Lee Dae Hoo pernah meraih medali perunggu di Olimpiade 2012 serta meraih medali emas di Asian Games 2018.
REUTERS/Murad Sezer
Lee Dae Hoon, atlet taekwondo tampan asal Korea Selatan mencuri perhatian di ajang Olimpiade Tokyo 2020.
Sejak duduk di bangku SMA, Lee Dae Hoon telah bergabung dengan tim Olimpiade. Atlet berumur 29 tahun ini memiliki tinggi badan 183 cm, sangat ideal menjadi atlet Taekwondo.
Sepanjang kariernya menjadi atlet, Lee Dae Hoo pernah meraih medali perunggu di Olimpiade 2012 serta meraih medali emas di Asian Games 2018.
REUTERS/Murad Sezer
(sra)