Penerima Beasiswa Kahmipreneur, Khalid Ingin Seperti Sandiga Uno
Minggu, 01 Agustus 2021 - 19:47 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno (kiri) berbincang dengan Anggota Komisi XI DPR yang juga merupakan Founder Kahmipreneur Kamrussamad (kanan) disela-sala acara penyerahan program beasiswa kepada anak pedagang kecil untuk kategori pelajar SMA dan SMP yang terdampak pandemi Covid19 di Jakarta, Minggu (01/08/2021). Sandiaga Uno menggandeng Kamhiprenur memberikan beasiswa kepada 1000 anak pedagang kecil yang terbagi dalam tiga kategori yakni Mahasiswa, Pelajar SMA/Aliyah dan pelajar SMP/Tsanawiyah.
Salah satu siswa MTSN 2 Bukit Tinggi, Sumatera Barat Khalid mengaku kalau dirinya bercita-cita ingin menjadi pengusaha sukses seperti Sandiaga Uno. Siswa kelas 8 tersebut adalah putra dari seorang pedagang kecil yang mendapatkan beasiswa gelombang pertama.
Salah satu siswa MTSN 2 Bukit Tinggi, Sumatera Barat Khalid mengaku kalau dirinya bercita-cita ingin menjadi pengusaha sukses seperti Sandiaga Uno. Siswa kelas 8 tersebut adalah putra dari seorang pedagang kecil yang mendapatkan beasiswa gelombang pertama.
(bon)