Kunker ke Toraja Utara, Pesan Menparekraf Sandiaga Uno ke Desa Wisata: Inovasi, Adaptasi, Kolaborasi

Senin, 22 November 2021 - 14:58 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno melakukan visitasi ke Desa Wisata Lembang Nonongan di Toraja Utara Sulawesi Selatan.
click to zoom
Desa wisata yang berada di sekitar kaki Gunung Sopai ini masuk dalam 50 besar desa wisata terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021 untuk kategori desa wisata rintisan.
click to zoom
Menparekraf Sandiaga Uno berharap ke depannya Desa Wisata Lembang Nonongan terus berkembang sebagai destinasi unggulan di Toraja Utara mengingat berbagai potensi kearifan lokal yang dimiliki.
click to zoom
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno melakukan visitasi ke Desa Wisata Lembang Nonongan di Toraja Utara Sulawesi Selatan.

Desa wisata yang berada di sekitar kaki Gunung Sopai ini masuk dalam 50 besar desa wisata terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2021 untuk kategori desa wisata rintisan.

Menparekraf Sandiaga Uno berharap ke depannya Desa Wisata Lembang Nonongan terus berkembang sebagai destinasi unggulan di Toraja Utara mengingat berbagai potensi kearifan lokal yang dimiliki.

Ia mendorong agar Lembang Nonongan juga meningkat statusnya dari desa wisata rintisan menjadi desa wisata mandiri berkelanjutan.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More