Capai 86.832 Hektar, Jawa Barat Provinsi dengan Perkebunan Teh Terluas di Indonesia

Jum'at, 07 Januari 2022 - 16:08 WIB
Foto udara perkebunan teh milik PTPN VIII di Sukawana, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Jumat (7/1/2022).
click to zoom
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, luas perkebunan teh di Jawa Barat mencapai 86.832 hektar pada 2020 dan menjadi yang terluas di Indonesia dengan proporsi luas perkebunan teh mencapai 77,31 persen dari total area perkebunan teh Indonesia.
click to zoom
Foto udara perkebunan teh milik PTPN VIII di Sukawana, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, Jumat (7/1/2022). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, luas perkebunan teh di Jawa Barat mencapai 86.832 hektar pada 2020 dan menjadi yang terluas di Indonesia dengan proporsi luas perkebunan teh mencapai 77,31 persen dari total area perkebunan teh Indonesia.

ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi/hp.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More