KSAU Resmi Ganti Nama Kohanudnas Jadi Koopsudnas
Jum'at, 28 Januari 2022 - 16:00 WIB
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo saat menjadi inspektur upacara peresmian Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) di Kompleks Skuadron Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Jumat (28/1/2022).
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo meresmikan Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) menjadi satuan organisasi baru menggantikan Komando Pertahanan Udara Nasional (Kohanudnas) yang berada dibawah pembinaan TNI Angkatan Udara.
Koopsudnas dipimpin oleh jenderal TNI Bintang Tiga yaitu, Panglima Koopsudnas Marsekal Madya TNI Andyawan Martono Putra.
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo meresmikan Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas) menjadi satuan organisasi baru menggantikan Komando Pertahanan Udara Nasional (Kohanudnas) yang berada dibawah pembinaan TNI Angkatan Udara.
Koopsudnas dipimpin oleh jenderal TNI Bintang Tiga yaitu, Panglima Koopsudnas Marsekal Madya TNI Andyawan Martono Putra.
(sra)