H-8 Lebaran, 12 Ribu Orang Mudik dari Stasiun Pasar Senen

Minggu, 24 April 2022 - 21:01 WIB
Suasana calon penumpang kereta api menunggu keberangkatan di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Minggu (24/4/2022).
click to zoom
H-8 Lebaran jumlah penumpang yang melakukan perjalanan mudik di Stasiun Pasar Senen mengalami kenaikan.
click to zoom
H-8 Lebaran jumlah penumpang yang melakukan perjalanan mudik di Stasiun Pasar Senen mengalami kenaikan.
click to zoom
Kepala Humas PT KAI Daop I Eva Chairunisa menyatakan ada 26 kereta api yang beroperasi hari ini.
click to zoom
Dan rencananya, akan ada dua kereta tambahan yang mulai dioperasikan pada Senin, 25 April besok.
click to zoom
Sementara itu, jumlah penumpang yang berangkat dari Stasiun Pasar Senen sebanyak 12.600 orang.
click to zoom
Puncak arus mudik diprediksi terjadi pada 27 April - 1 Mei 2022.
click to zoom
Puncak arus mudik diprediksi terjadi pada 27 April - 1 Mei 2022.
click to zoom
Suasana calon penumpang kereta api menunggu keberangkatan di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Minggu (24/4/2022). H-8 Lebaran jumlah penumpang yang melakukan perjalanan mudik di Stasiun Pasar Senen mengalami kenaikan.

Kepala Humas PT KAI Daop I Eva Chairunisa menyatakan ada 26 kereta api yang beroperasi hari ini. Dan rencananya, akan ada dua kereta tambahan yang mulai dioperasikan pada Senin, 25 April besok.

Sementara itu, jumlah penumpang yang berangkat dari Stasiun Pasar Senen sebanyak 12.600 orang. Puncak arus mudik diprediksi terjadi pada 27 April - 1 Mei 2022.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More