Gubernur Jatim Serahkan Bantuan Korban Kerusuhan Suporter Arema

Senin, 03 Oktober 2022 - 06:24 WIB
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (kiri) didampingi Wali Kota Malang, Sutiadji (kanan) menyerahkan bantuan kepada seorang anak yang kedua orang tuanya meninggal akibat kerusuhan suporter Arema, di Jalan Bareng Raya 2 G, RT 14 RW 8, Kota Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022).
click to zoom
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (kedua kanan) memanjatkan doa saat mengunjungi rumah korban kerusuhan suporter Arema di Jalan Bareng Raya 2 G, RT 14 RW 8, Kota Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022).
click to zoom
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa (kiri) didampingi Wali Kota Malang, Sutiadji (kanan) menyerahkan bantuan kepada seorang anak yang kedua orang tuanya meninggal akibat kerusuhan suporter Arema, di Jalan Bareng Raya 2 G, RT 14 RW 8, Kota Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022). Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyatakan tengah fokus untuk memberikan penanganan kepada para korban kerusuhan di Stadion Kanjuruhan, Malang, serta memberikan santunan kepada korban meninggal sebesar Rp10 juta, sedangkan yang luka dan dirawat sebesar Rp5 juta. ANTARA FOTO/Syaiful Arif/nym.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More