Vakum 2 Tahun, Konser Akbar Musik Klasik di Monas Kembali Hadir

Senin, 24 Oktober 2022 - 05:47 WIB
Conductor Stephen Tong (tengah) saat memimpin gelaran Konser Akbar Musik Klasik di Monumen Nasional, Jakarta, Minggu (23102022).
click to zoom
Conductor Stephen Tong (tengah) saat membuka gelaran Konser Akbar Musik Klasik di Monumen Nasional, Jakarta, Minggu (23/10/2022).
click to zoom
Ribuan warga terlihat antusias menyaksikan gelaran Konser Akbar 2022 di Monas
click to zoom
Ribuan warga terlihat antusias menyaksikan gelaran Konser Akbar 2022 di Monas
click to zoom
Setelah vakum selama 2 tahun akibat pandemi Covid-19, Jakarta Simfonia Orchestra (JSO) dan Jakarta Oratorio Society (JOS) yang didukung oleh Aula Simfonia Jakarta (ASJ) kembali menggelar Konser Akbar Monas.
click to zoom
Setelah vakum selama 2 tahun akibat pandemi Covid-19, Jakarta Simfonia Orchestra (JSO) dan Jakarta Oratorio Society (JOS) yang didukung oleh Aula Simfonia Jakarta (ASJ) kembali menggelar Konser Akbar Monas.
click to zoom
Di bawah arahan Conductor Stephen Tong, musisi-musisi Indonesia ini mementaskan lagu-lagu terkenal karya Beethoven, Haydn, Tchaikovsky, dan Mozart.
click to zoom
Di bawah arahan Conductor Stephen Tong, musisi-musisi Indonesia ini mementaskan lagu-lagu terkenal karya Beethoven, Haydn, Tchaikovsky, dan Mozart.
click to zoom
Conductor Stephen Tong (tengah) saat membuka gelaran Konser Akbar Musik Klasik di Monumen Nasional, Jakarta, Minggu (23/10/2022).

Setelah vakum selama 2 tahun akibat pandemi Covid-19, Jakarta Simfonia Orchestra (JSO) dan Jakarta Oratorio Society (JOS) yang didukung oleh Aula Simfonia Jakarta (ASJ) kembali menggelar Konser Akbar Monas.

Di bawah arahan Conductor Stephen Tong, musisi-musisi Indonesia ini mementaskan lagu-lagu terkenal karya Beethoven, Haydn, Tchaikovsky, dan Mozart.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More