BPKH Tinjau Kondisi Pengungsi Gempa Cianjur di Tenda Pengungsian
Sabtu, 26 November 2022 - 06:00 WIB
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) berbincang dengan pengungsi di tenda pengungsian, Lapangan Sepak Bola Cariu, Cugenang, Cianjur, Jawa Barat. Jumat (26/11/2022).
click to zoom
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Mitra Kemaslahatan meninjau kondisi pengungsi di tenda pengungsian, Lapangan Sepak Bola Cariu, Cugenang, Cianjur, Jawa Barat. Jumat (26/11/2022).
click to zoom
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menghibur anak-anak di tenda pengungsian, Lapangan Sepak Bola Cariu, Cugenang, Cianjur, Jawa Barat. Jumat (26/11/2022).
click to zoom
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) berbincang dengan korban gempa Cianjur yang rumahnya mengalami kerusakan.
click to zoom
Bantuan tersebut diberikan dalam Paket Sembako, Logistik, Dapur Umum, Tenda Darurat, WC Portable, Perlengkapan Hygiene kit, Kebutuhan bayi, anak dan wanita.
click to zoom
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) berbincang dengan pengungsi di tenda pengungsian, Lapangan Sepak Bola Cariu, Cugenang, Cianjur, Jawa Barat. Jumat (26/11/2022).
click to zoom
Petugas Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) berbincang dengan pengungsi di tenda pengungsian, Lapangan Sepak Bola Cariu, Cugenang, Cianjur, Jawa Barat. Jumat (26/11/2022). BPKH menyerahkan bantuan kemaslahatan senilai Rp2,2 miliar untuk para korban gempa Cianjur. Bantuan tersebut diberikan dalam Paket Sembako, Logistik, Dapur Umum, Tenda Darurat, WC Portable, Perlengkapan Hygiene kit, Kebutuhan bayi, anak dan wanita.
(sra)