RPA Partai Perindo Lakukan Pendampingan Korban Kasus Kekerasan Seksual Anak ke LPSK

Selasa, 13 Desember 2022 - 21:48 WIB
Ketua Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Partai Perindo Jeannie Latumahina bersama Ketua Bidang Hukum dan HAM DPP Partai Perindo Tama S. Langkun saat mendampingi Korban Kasus Kekerasan Seksual Anak di Kantor LPSK, Jakarta, Selasa (13/12/2022).
click to zoom
Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Perindo melakukan pendampingan terhadap korban kekerasan seksual terhadap anak di bawah umur yang berdomisili di Jombang, Ciputat, Tangerang Selatan.
click to zoom
Ketua RPA Perindo, Jeannie Latumahina mendampingi ibu korban, A (35) untuk meminta perlindungan kepada Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) guna melakukan pemulihan.
click to zoom
Orang tua korban kekerasan seksual anak di bawah umur yang berdomisili di Jombang, Ciputat, Tangerang Selatan
click to zoom
Ketua Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Partai Perindo Jeannie Latumahina bersama Ketua Bidang Hukum dan HAM DPP Partai Perindo Tama S. Langkun saat mendampingi Korban Kasus Kekerasan Seksual Anak di Kantor LPSK, Jakarta, Selasa (13/12/2022).

Relawan Perempuan dan Anak (RPA) Perindo melakukan pendampingan terhadap korban kekerasan seksual terhadap anak di bawah umur yang berdomisili di Jombang, Ciputat, Tangerang Selatan. Ketua RPA Perindo, Jeannie Latumahina mendampingi ibu korban, A (35) untuk meminta perlindungan kepada Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) guna melakukan pemulihan.

Jeannie menjelaskan tindakan pendampingan korban kekerasan seksual ini sebagai upaya konsisten RPA Perindo dalam menanggulangi permasalahan masyarakat, khususnya pada perempuan dan anak. Ia menuturkan tindakannya ini sebagai bagian dari program Partai Perindo, yang dikenal peduli dan gigih turun tangan memperjuangkan hak perempuan dan anak. (MPI/ALDHI CHANDRA SETIAWAN).
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More