Dukung Penanganan Sampah Makanan di Kawasan Komersial Jakarta, Bank DBS Indonesia Perluas Jangkauan #MakanTanpaSisa

Rabu, 12 April 2023 - 20:11 WIB
(Ki-ka) Subkoordinator Urusan Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta Rita Ningsih, Head of Group Strategic Marketing and Communications PT Bank DBS Indonesia Mona Monika, dan Founder & CEO Jangjo Joe Hansen menghadiri acara pengumuman kerja sama antara Bank DBS Indonesia dengan Jangjo di Jakarta, Rabu (12/4/2023).
click to zoom
(Ki-ka) Subkoordinator Urusan Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta Rita Ningsih, Head of Group Strategic Marketing and Communications PT Bank DBS Indonesia Mona Monika, dan Founder & CEO Jangjo Joe Hansen menghadiri acara pengumuman kerja sama antara Bank DBS Indonesia dengan Jangjo di Jakarta, Rabu (12/4/2023).
click to zoom
Guna memperluas jangkauan gerakan Towards Zero Food Waste atau #MakanTanpaSisa yang sudah berjalan sejak tahun 2020, Bank DBS Indonesia berkolaborasi dengan Jangjo untuk mengatasi masalah sampah makanan di area komersial seperti pusat perbelanjaan dan restoran di daerah DKI Jakarta dan Tangerang Selatan agar tidak berakhir di tempat pembuangan akhir (TPA).
click to zoom
(Ki-ka) Subkoordinator Urusan Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta Rita Ningsih, Head of Group Strategic Marketing and Communications PT Bank DBS Indonesia Mona Monika, dan Founder & CEO Jangjo Joe Hansen menghadiri acara pengumuman kerja sama antara Bank DBS Indonesia dengan Jangjo di Jakarta, Rabu (12/4/2023).
click to zoom
JAKARTA - (Ki-ka) Subkoordinator Urusan Pengelolaan Sampah Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta Rita Ningsih, Head of Group Strategic Marketing and Communications PT Bank DBS Indonesia Mona Monika, dan Founder & CEO Jangjo Joe Hansen menghadiri acara pengumuman kerja sama antara Bank DBS Indonesia dengan Jangjo di Jakarta, Rabu (12/4/2023). Guna memperluas jangkauan gerakan ‘Towards Zero Food Waste’ atau #MakanTanpaSisa yang sudah berjalan sejak tahun 2020, Bank DBS Indonesia berkolaborasi dengan Jangjo untuk mengatasi masalah sampah makanan di area komersial seperti pusat perbelanjaan dan restoran di daerah DKI Jakarta dan Tangerang Selatan agar tidak berakhir di tempat pembuangan akhir (TPA). Di tahun 2022, Bank DBS Indonesia berhasil menyelamatkan sekitar 56.596 kg food impact atau meningkat 241% dibandingkan dengan tahun 2021.
(sra)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More