Ribuan Umat Muslim Gelar Salat Idul Fitri 1444 H di Jatinegara

Sabtu, 22 April 2023 - 10:50 WIB
Umat muslim melaksanakan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah di Jalan Matraman Raya, Jatinegara, Jakarta Timur, Sabtu (22/4/2023).
click to zoom
Umat muslim melaksanakan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah di Jalan Matraman Raya, Jatinegara, Jakarta Timur, Sabtu (22/4/2023).
click to zoom
Umat muslim melaksanakan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah di Jalan Matraman Raya, Jatinegara, Jakarta Timur, Sabtu (22/4/2023).
click to zoom
Kawasan Jalan Raya Jatinegara ini rutin digunakan untuk salat Id setiap tahunnya. Lokasi ini memang kerap digunakan untuk beribadah di hari-hari besar. Seperti pada hari raya Idul Adha dan Idul Fitri.
click to zoom
Kawasan Jalan Raya Jatinegara ini rutin digunakan untuk salat Id setiap tahunnya. Lokasi ini memang kerap digunakan untuk beribadah di hari-hari besar. Seperti pada hari raya Idul Adha dan Idul Fitri.
click to zoom
Kawasan Jalan Raya Jatinegara ini rutin digunakan untuk salat Id setiap tahunnya. Lokasi ini memang kerap digunakan untuk beribadah di hari-hari besar. Seperti pada hari raya Idul Adha dan Idul Fitri.
click to zoom
Warga berbondong-bondong memadati kawasan tersebut untuk melakasanakan Salat Idul Fitri 1444 H sejak pukul 5.45 dan memenuhi kedua ruas jalan di kawasan tersebut.
click to zoom
Pelaksanaan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah yang diikuti oleh ribuan umat muslim ini di pimpin oleh Khotib Andi Hadiyanto dan di Imami oleh Muhammad Ardiansyah
click to zoom
Pelaksanaan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah yang diikuti oleh ribuan umat muslim ini di pimpin oleh Khotib Andi Hadiyanto dan di Imami oleh Muhammad Ardiansyah
click to zoom
Pelaksanaan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah yang diikuti oleh ribuan umat muslim ini di pimpin oleh Khotib Andi Hadiyanto dan di Imami oleh Muhammad Ardiansyah
click to zoom
Umat muslim melaksanakan Salat Idul Fitri 1444 Hijriyah di Jalan Matraman Raya, Jatinegara, Jakarta Timur, Sabtu (22/4/2023).Pemerintah telah menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 Hijriah jatuh pada 22 April 2022 berdasarkan hasil sidang isbat.

Kawasan Jalan Raya Jatinegara ini rutin digunakan untuk salat Id setiap tahunnya. Lokasi ini memang kerap digunakan untuk beribadah di hari-hari besar. Seperti pada hari raya Idul Adha dan Idul Fitri.

Warga berbondong-bondong memadati kawasan tersebut untuk melakasanakan Salat Idul Fitri 1444 H sejak pukul 5.45 dan memenuhi kedua ruas jalan di kawasan tersebut.

PelaksanaanSalat Idul Fitri 1444 Hijriyah yang diikuti oleh ribuan umat muslim ini di pimpin oleh Khotib Andi Hadiyanto dan di Imami oleh Muhammad Ardiansyah

Pada pelaksanaan Salat Idul Fitri tahun ini kembali ramai pasca pemerintah mencabut kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) akibat Covid-19.

Foto Faisal Rahman
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More