Buka Kongres Nasional XIII KMHDI, Jokowi 'Diserbu' Mahasiswa
Rabu, 30 Agustus 2023 - 18:45 WIB
Presiden Joko Widodo melayani mahasiswa yang berebut ingin berswafoto usai pembukaan Mahasabha atau Kongres Nasional XIII Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) di Auditorium Universitas Tadulako (Untad) Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (30/8/20203).
click to zoom
Presiden Joko Widodo (kanan) melayani mahasiswa yang berebut ingin berswafoto usai pembukaan Mahasabha atau Kongres Nasional XIII Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) di Auditorium Universitas Tadulako (Untad) Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (30/8/20203).
click to zoom
Pembukaan Mahasabha XIII yang juga dihadiri Panglima TNI, Kapolri, Menteri Agama dan sejumlah menteri di Kabinet Indonesia Maju itu bertema Transformasi Berkelanjutan Menuju Indonesia Maju yang diikuti oleh ratusan mahasiswa dan Pimpinan Daerah KMHDI dari seluruh Indonesia.
click to zoom
Presiden Joko Widodo melayani mahasiswa yang berebut ingin berswafoto usai pembukaan Mahasabha atau Kongres Nasional XIII Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) di Auditorium Universitas Tadulako (Untad) Palu, Sulawesi Tengah, Rabu (30/8/20203). Presiden memberi motivasi kepada mahasiswa yang mengikuti Mahasabha tersebut untuk terus mengupdate pengetahuan dan keterampilannya karena tantang dunia saat ini semakin kompleks mulai dari krisis ekonomi, pangan, energi, rivalitas, geopolitik, dan perubahan iklim. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/foc.
(sra)