Sapa Warga Kampung Kapas Jaya, Cawalkot Surabaya Machfud Arifin Janji Normalisasi Sungai

Senin, 26 Oktober 2020 - 21:45 WIB
Calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA), melihat kondisi sungai kumuh saat menyapa warga di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).
click to zoom
Calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA) menyapa warga di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).
click to zoom
Calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA) menyapa warga di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).
click to zoom
Calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA) menyapa warga di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).
click to zoom
Pendukung calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA) hadir di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).
click to zoom


Calon Wali Kota Surabaya nomor urut 1 Machfud Arifin (MA), melihat kondisi sungai kumuh saat menyapa warga di perkampungan Kapas Jaya, Surabaya, Jawa Timur, Senin (26/10/2020). Mantan Kapolda Jawa Timur ini berjanji bakal melakukan normalisasi sungai Surabaya yang saat ini kondisinya sangat memprihatinkan. Untuk bisa mewujudkan janjinya, MA meminta dukungan seluruh warga supaya bisa memenangkan kontestasi pilkada Surabaya pada 9 Desember 2020.

Kehadiran MA ditengah-tengah warga mendapatkan sambutan yang cukup antusias. Warga berebut foto bersama usai mendengarkan orasi politik tentang seluruh program paslon MA-Mujiaman untuk Surabaya Maju Kotane Makmur Wargane.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More