Tetap Seru, Prambanan Jazz 2020 Digelar Secara Virtual

Minggu, 01 November 2020 - 00:15 WIB
Musisi Indinesia Isyana Saraswati (kedua kanan) tampil pada Prambanan Jazz 2020 bertajuk New Hope New Experience di Candi Prambanan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (31/10/2020). Perhelatan musik tahunan yang menampilkan sejumlah band serta musisi nasional ini digelar secara virtual guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/wsj.
click to zoom
Musisi Indinesia Isyana Saraswati tampil saat Prambanan Jazz 2020 bertajuk New Hope New Experience di Candi Prambanan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (31/10/2020). Perhelatan musik tahunan yang menampilkan sejumlah band serta musisi nasional ini digelar secara virtual guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/wsj.
click to zoom
Band Fourtwnty tampil saat Prambanan Jazz 2020 bertajuk New Hope New Experience di Candi Prambanan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (31/10/2020). Perhelatan musik tahunan yang menampilkan sejumlah band serta musisi nasional ini digelar secara virtual guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/wsj.
click to zoom
Band Fourtwnty tampil saat Prambanan Jazz 2020 bertajuk New Hope New Experience di Candi Prambanan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (31/10/2020). Perhelatan musik tahunan yang menampilkan sejumlah band serta musisi nasional ini digelar secara virtual guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/wsj.
click to zoom


Musisi Indinesia Isyana Saraswati (kedua kanan) tampil pada Prambanan Jazz 2020 bertajuk "New Hope New Experience" di Candi Prambanan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (31/10/2020). Perhelatan musik tahunan yang menampilkan sejumlah band serta musisi nasional ini digelar secara virtual guna mencegah penyebaran COVID-19. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/wsj.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More