Menang Agregat atas AS Roma, Leverkusen ke Final Liga Europa!

Jum'at, 10 Mei 2024 - 06:32 WIB
Menang Agregat atas AS Roma, Leverkusen ke Final Liga Europa!
Para pemain Bayer Leverkusen melakukan selebrasi usai pertandingan REUTERS/Kai Pfaffenbach
click to zoom
Menang Agregat atas AS Roma, Leverkusen ke Final Liga Europa!
Para pemain Bayer Leverkusen melakukan selebrasi usai pertandingan REUTERS/Kai Pfaffenbach
click to zoom
Menang Agregat atas AS Roma, Leverkusen ke Final Liga Europa!
Pelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso, direktur olahraga Simon Rolfes dan asisten pelatih Marcel Daum melakukan selebrasi seusai laga REUTERS/Thilo Schmuelgen
click to zoom
Jonas Hofmann dari Bayer Leverkusen beraksi dengan pemain AS Roma, Mile Svilar REUTERS/Kai Pfaffenbach
click to zoom
Pemain Bayer Leverkusen, Amine Adli, beraksi dengan pemain AS Roma, Evan Ndicka REUTERS/Kai Pfaffenbach
click to zoom
Bayer Leverkusen ditahan 2-2 oleh AS Roma di leg kedua semifinal Liga Europa musim ini. Namun tim asuhan Xabi Alonso tetap melangkah ke partai puncak usai unggul agregat 4-2.

Bermain di BayArena, Jumat (10/5/2024) dinihari WIB, Leverkusen kebobolan via penalti Leandro Paredes di menit ke-43. Gelandang 29 tahun itu lalu menggandakan skor pada menit ke-66, juga melalui titik putih.

Gol bunuh diri Gianluca Mancini pada menit ke-83 membuat skor menjadi 1-2 pada menit ke-83. Josip Stanisic lalu mencetak gol di injury time untuk memastikan skor menjadi 2-2 di akhir laga.

Foto Reuters
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More