Potret Pelantikan Presiden Baru Taiwan Lai Ching-te
Senin, 20 Mei 2024 - 19:17 WIB
Presiden baru Taiwan Lai Ching-te berbicara di atas panggung saat upacara pelantikan di luar gedung kantor kepresidenan di Taipei, Taiwan, 20 Mei 2024. REUTERS/Carlos Garcia Rawlins
click to zoom
Mantan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen dan Presiden baru Lai Ching-te melambaikan tangan kepada orang-orang saat upacara pelantikan di luar gedung kantor kepresidenan di Taipei, Taiwan, 20 Mei 2024. REUTERS/Carlos Garcia Rawlins
click to zoom
Presiden baru Taiwan Lai Ching-te mengambil sumpahnya saat upacara pelantikan di Gedung Kantor Kepresidenan di Taipei, Taiwan dalam foto handout yang dirilis pada tanggal 20 Mei 2024. Kantor Kepresidenan Taiwan/Handout via REUTERS
click to zoom
Presiden baru Taiwan Lai Ching-te mengambil sumpahnya saat upacara pelantikan di Gedung Kantor Kepresidenan di Taipei, Taiwan dalam foto handout yang dirilis pada tanggal 20 Mei 2024. Kantor Kepresidenan Taiwan/Handout via REUTERS
click to zoom
Presiden baru Taiwan Lai Ching-te berbicara di atas panggung saat upacara pelantikan di luar gedung kantor kepresidenan di Taipei, Taiwan, 20 Mei 2024. REUTERS/Carlos Garcia Rawlins
click to zoom
Taiwan - Lai Ching-te mulai menjabat sebagai presiden baru Taiwan. Lai dilantik di kantor kepresidenan era kolonial Jepang di pusat kota Taipei hari ini, Senin (20/5/2024). Untuk fokus pemeritahan ke depan, Lai Ching Te diperkirakan bakal melanjutkan kebijakan kemerdekaan de facto Taiwan dari China, dan sambil terus berupaya untuk meningkatkan pertahanan negara.
Kantor Kepresidenan Taiwan/Handout via REUTERS
(sra)