Jasa Repaint Sepeda Meningkat Hingga 200 Persen di Masa Pandemi Covid-19

Rabu, 04 November 2020 - 08:44 WIB
Muhammad Taufik Saputra, pemilik Sagalaherang Chrome & Powder Coating melakukan penyemptotan warna sepeda dengan teknik Powder Coating di bengkelnya, di Jakarta, Selasa (3/11/2020).
click to zoom
Muhammad Taufik Saputra, pemilik Sagalaherang Chrome & Powder Coating melakukan penyemptotan warna sepeda dengan teknik Powder Coating di bengkelnya, di Jakarta, Selasa (3/11/2020).
click to zoom
Peralatan mengecat di bengkel Sagalaherang Chrome & Powder Coatin
click to zoom
Muhammad Taufik Saputra mengerok cat pada pipa frame sepeda sebelum dicat ulang
click to zoom
Pelanggan bisa memilih warna sesuai keinginan.
click to zoom
Pelanggan bisa memilih warna sesuai keinginan.
click to zoom
Pelanggan bisa memilih warna sesuai keinginan.
click to zoom
Pelanggan bisa memilih warna sesuai keinginan.
click to zoom
Teknik ini merupakan pengecetan menggunakan bubuk cat kering yang telah dimuat elektrostatik dengan alat electrik spray gun yang kemudian disemprotkan pada objek lalu di oven hingga panas 100-200 derajat.
click to zoom
Menggunakan alat pelindung menjadi kewajiban setiap melakukan pengecatan.
click to zoom
Booming sepeda menjadi salah satu faktor meningkatnya permintaan repaint. Penggemar sepeda tidak perlu mengeluarkan uang untuk membeli sepeda baru, tapi cukup dengan mengecat ulang di bengkel ini.
click to zoom


Muhammad Taufik Saputra, pemilik Sagalaherang Chrome & Powder Coating melakukan penyemptotan warna sepeda dengan teknik Powder Coating di bengkelnya, di Jakarta, Selasa (3/11/2020). Di kala pandemi Covid-19 dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), permintaan repaint sepeda dengan teknik ini meningkat tajam 200-300 persen.

Teknik ini merupakan pengecetan menggunakan bubuk cat kering yang telah dimuat elektrostatik dengan alat electrik spray gun yang kemudian disemprotkan pada objek lalu di oven hingga panas 100-200 derajat.

Booming sepeda menjadi salah satu faktor meningkatnya permintaan repaint. Penggemar sepeda tidak perlu mengeluarkan uang untuk membeli sepeda baru, tapi cukup dengan mengecat ulang di bengkel ini.
(rat)
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More