Peluncuran Aplikasi Perbankan wondr by BNI

Jum'at, 05 Juli 2024 - 18:22 WIB
Direktur Utama BNI Royke Tumilaar (kanan) bersama Komisaris Utama BNI Pradjoto dan Deputi Bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, Teknologi, dan Informasi Kementerian BUMN Tedi Bharata dalam peluncuran aplikasi wondr by BNI di Menara BNI
click to zoom
Direktur Utama BNI Royke Tumilaar dalam peluncuran aplikasi wondr by BNI.
click to zoom
(Kiri-Kanan) Brand Ambassador wondr by BNI Enzy Storia, Raffi Ahmad, Sekjen PBSI Fadil Imran, Komisaris Utama BNI Pradjoto, Direktur Utama BNI Royke Tumilaar, Deputi Bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, Teknologi, dan Informasi Kementerian BUMN Tedi Bharata, Atlet bulu tangkis Jonatan Chriestie dan Anthony Ginting dalam peluncuran aplikasi banking wondr by BNI
click to zoom
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, resmi meluncurkan aplikasi banking 'wondr by BNI' sebagai solusi bagi masyarakat Indonesia untuk melakukan pengelolaan keuangan yang terencana.
click to zoom
wondr by BNI menyediakan fitur 3 dimensi keuangan, yakni transaksi, insight, dan growth. Aplikasi ini dirancang dengan mengikuti standar keunggulan di industri perbankan domestik dan global. Harapannya, aplikasi ini menjadi game changer bagi BNI maupun di industri perbankan di Indonesia.
click to zoom
Direktur Utama BNI Royke Tumilaar (kanan) bersama Komisaris Utama BNI Pradjoto (kiri) dan Deputi Bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, Teknologi, dan Informasi Kementerian BUMN Tedi Bharata dalam peluncuran aplikasi wondr by BNI di Menara BNI, Jakarta, Jumat (5/7/2024).

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, resmi meluncurkan aplikasi banking 'wondr by BNI' sebagai solusi bagi masyarakat Indonesia untuk melakukan pengelolaan keuangan yang terencana.

wondr by BNI menyediakan fitur 3 dimensi keuangan, yakni transaksi, insight, dan growth. Aplikasi ini dirancang dengan mengikuti standar keunggulan di industri perbankan domestik dan global. Harapannya, aplikasi ini menjadi game changer bagi BNI maupun di industri perbankan di Indonesia.
(sra)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Foto Terkait
Foto Terpopuler
Foto Terkini More